8 Scientific Calculator (Kalkulator Ilmiah/Sains) Untuk Mempermudah Belajar Perhitungan Ilmu Falak

Sebagai salah satu ilmu yang menggunakan perhitungan, ilmu falak atau yang dikenal dengan Practical Astronomy membutuhkan alat bantu hitung atau kalkulator sains (Scientific Calculator) untuk mempermudah proses perhitungannya.  

Berikut 8 kalkulator sains untuk ilmu falak yang mudah digunakan: 

1. Casio FX-82MS


Spesifikasi:

Fungsi multi-replay, tampilan 2 baris

Perhitungan pecahan, Kombinasi dan Permutasi

Statistik (editor data STAT, Standar deviasi, Analisis regresi)

9 memori variabel, kunci plastik

Dilengkapi dengan hard case geser

Harga CASIO FX-82MS - Scientific Kalkulator: Rp.118.000


2. Casio FX-350MS



        Kalkulator Casio FX-350MS adalah kalkulator Sliding dengan ukuran 77 x 161.5 x 11.1 mm dan 95 g. Kalkulator Casio FX-350MS ini dibekali 240 fungsi, fitur spesial atau fungsi standar, dan berbagai berbagai fitur tambahan yang cocok untuk pelajar dan pekerja. Sementara untuk sumber dayanya, Casio FX-350MS ini menggunakan Baterai.

Harga Kalkulator Casio FX-350MS: Rp. 70.000


3. Joyko Kalkulator Scientific CC-25



        Joyko Kalkulator Scientific CC-25 merupakan kalkulator 12 digit yang sangat praktis untuk menghitung pajak, bisnis serta membantu kegiatan perkuliahan mahasiswa. Dilengkapi dengan kemampuan menghitung secara kompleks. Sangat cocok untuk para pelaku bisnis, mahasiswa maupun SMA yang sedang mengerjakan tugas sehingga tidak perlu lagi menggunakan formula rumit dalam berhitung. Dilengkapi dengan layar LCD besar untuk kenyamanan dan kemudahan anda dalam melihat angka secara jelas. Selain itu juga terdapat teknologi Dual Power yang memungkinkan anda memakai tenaga matahari (Solar) sebagai pengganti baterai.

 

Fitur:

12 digit (401 functions)

Dilengkapi tombol Cost-Sell-Margin

Ringan dan praktis

Dual Power (Baterai+Solar)

Auto-sleep (7 menit)

 

Deskripsi Produk :

Digit : 12 Digit.

Daya / Power : Baterai & Solar / Matahari.

Tampilan layar besar.

Digunakan untuk menghitung rumus matematika / science.

Dimensi

15.7 x 8.4 x 2.1 cm


4. Karuida 82MS



        Karuida 82MS merupakan alat hitung atau lebih akrab di sebut kalkulator. Membantu dan memudahkan anda untuk menghitung angka angka, sehingga pekerjaan menjadi lebih cepat dan akurat. Kalkulator ini dilengkapi dengan fitur scientific.

 

Features

Scientific Calculator

Kalkulator ini merupakan kalkulator ilmiah atau di kenal juga sebagai kalkulator sains. Terdapat lebih banyak tombol pada kalkulator jenis ini daripada kalkulator pada umumnya.

240 functions

Kalkulator ini dapat membantu anda untuk menghitung sampai dengan 240 fungsi hitungan ilmiah dan nominal.

10+2 Digits

Kalkulator ini dapat menampilkan 10 digit angka dan 2 tambahan simbol yang akan tampil pada layar display.

Battery Power

Kalkulator ini di tenagai dengan menggunakan baterai.

 

Spesifikasi

Dimension: 153 x 82.5 x 17mm

Battery: 2x LR44 (Included)

 

5. Kawachi fx 351



Specification:

Baterai 2pcs AG10 / LR1130 (included)

Size : 164 x 86 x 23 mm

Scientific 2-Line Display

240 Functions

Matrix/Vector Calculation

STAT-Data Editor

Solve Calculation & Formula Memory


6. Citizen FX 350 MS



Specification:

Baterai 2pcs AG10 / LR1130 (included)

Size : 164 x 86 x 23 mm

Scientific 2-Line Display

240 Functions

Matrix/Vector Calculation

STAT-Data Editor

Solve Calculation & Formula Memory


7. Esa 350



Specification:

Baterai 2pcs AG10 / LR1130 (included)

Size : 164 x 86 x 23 mm

Scientific 2-Line Display

240 Functions

Matrix/Vector Calculation

STAT-Data Editor

Solve Calculation & Formula Memory


8. Presicalc PR-350MS



Merk    : Presicalc
Kode    : PR-350MS
Tipe : Kalkulator Ilmiah
Kalkulator PR-350 dan PR-82MS 

 


Post a Comment

0 Comments